Bahan alas:
- 300 gr cake cokelat, hancurkan
Bahan cheese cake:
Taburan:
- 200 gr cream cheese
- 200 gr whipping cream kocok
- 3 sendok makan gelatin, larutkan dengan 5 sendok makan air hangat
- 150 gr gula pasir
- 100 gr stroberi, cincang halus
- 50 gr selai stroberi
100 gr stroberi, iris tipis
Cara Membuat:
- Siapkan cetakan bulat atau ring cutter diameter 5 cm, lapisi bagian dalamnya dengan plastik mika, sisihkan.
- Cetak cake dengan ring cutter diameter 5 cm, lapisi bagian dalamnya dengan plastik mika, sisihkan.
- Kocok cream cheese dan gula pasir hingga lembut. Tambahkan whipping cream dan larutan gelatin, aduk rata kembali.
- Masukkan selai stroberi dan cincangan stroberi segar, aduk rata kembali.
- Masukkan adonan cream cheese di atas adonan cake hingga penuh, simpan dalam freezer hingga beku.
- Keluarkan cheese cake dari cetakan, sajikan selagi dingin.
Selasa, 18 Februari 2014
Cheese Cake Strawberry Cheese Cake Strawberry
Ditulis Oleh : Irrafeisal ~ Journey Of Destiny|We learn together to increase knowledge| we share knowledge and strengthen the friendship
Artikel Cheese Cake Strawberry ini diposting oleh Irrafeisal pada hari Selasa, 18 Februari 2014. Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat Anda sampaikan melalui kotak komentar. Semoga Artikel Cheese Cake Strawberry ini bermanfaat. Dan Apabila friend Irrafeisal ingin artikel ini ada di postingan Anda, silahkan di copy paste aja, agar bisa menyebarkan lebih luas lagi ilmu yang bermanfaat...
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 komentar